Pakai hanya jika Anda mengidap penyakit asma. Gejala asma antara lain napas berbunyi (mengi) dan batuk-batuk.
Jika tidak, mungkin itu hanya angin yang masuk ke dalam paru-paru, antisipasi dengan latihan pernapasan alias power-breathing exercises.
"Lakukan latihan beberapa kali dalam sehari, kembangkan volume paru-paru seperti yang dilakukan oleh para penyanyi opera: ambil napas panjang perlahan-lahan melalui hidung, lalu tahan perut dan keluarkan napas sedikit demi sedikit melalui mulut seperti meniup," ucap Michael Busk, M.D., ahli paru-paru di Indianapolis, AS.
Ulangi hingga 5 kali. "Ini akan memperbaiki ketahanan Anda berlari secara alami," ucapnya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar